Pilihlah Jawaban Yang Paling Tepat Menurut Anda !
Share :
1.
Berfikir dengan cara yang benar/masuk
akal dan sesuai dengan hukum logika disebut dengan…
a. Befikir
serius
b. Berfikir
Logis
c. Befikir
Sistematis
d. Berkesinambungan
e.
Befikir
acak
2. Manfaat yang didapat seteleh mempelajari logika adalah sebagai
berikut kecuali …
a. Menjaga
supaya kita selalu berpikir benar menggunakan asas-asas sistematis
b. Membuat
daya pikir menjadi lebih tajam, dan menjadikannya lebih berkembang
c. Membuat
setiap orang berpikir cermat, objektif, dan efektif dalam berkomunikasi.
d. Meningkatkan
cinta kebenaran dan menghindari kesesatan bernalar.
e.
Membuat
orang lebih percaya diri
3. Cermati dari kalimat berikut
A. Semua siswa SMK AF harus disiplin dan bertanggung jawab
B. Alief adalah siswa SMK AF
Pernyataan
kalimat Deduktif dari 2 kalimat tersebut adalah …
a. Semua
siswa harus disiplin dan bertanggung jawab
b. Alief
harus disiplin dan bertanggung jawab
c. Alief
siswa SMK AF harus disiplin dan bertanggung jawab
d. Alief
adalah bagian dari siswa SMK AF
e.
Alief siswa harus disiplin dan
bertanggung jawab
4. Dalam belajar Simulasi dan Komunikasi Digital berlaku rumus
1+2+3≠6. maksud dari pernyataan tersebut adalah….
a. Belajar
SimKomDig tidak sama dengan belajar matematik
b. Hasil
penjumlahan 1+2+3=6
c. Hakikat
SimKomDig adalah IDE-PRODUK-BERBAGI
d. Tujuan
akhir adalah mengkomunikasikan gagasan dengan BENAR, BAIK dan INDAH
e.
Masuk
akal
5. Logika merupakan materi yang dipelajari samapi kapanpun bahkan
ketika manusia menciptakan artificial intelligence, maksud dari artificial
intelligence adalah …
a. Kecerdasan
Tertinggi
b. Kecerdasan
Logika
c. Logika
dan Kecerdasan
d. Kecerdasan
Otak
e.
Kecerdasan Buatan
6. Penarian kesimpulan yang bergerak dari pernyataan benar yang umum
ke khusus adalah pernyataan ….
a. Kalimat
Pasif
b. Kalimat
Aktif
c. Logika
Bernalar
d. Induktif
e.
Deduktif
7. Dibawah ini adalah contoh peta minda yang
diterapkan untuk menggambarkan ..
a. Keluarga
b. Liburan
c. Liburan
Keluarga
d. Aktifitas
Keluarga
e.
Aktifitas, Siapa dan Tujuan
8. Berikut
adalah beberapa alasan bagi seseorang untuk menggunakan Flowchart, kecuali …
a. Dokumentasi
Proses
b. Mengomunikasikan
hal-hal yang prosedural
c. Menggambarkan
garis besar program yang akan dibuat
d. Petunjuk
arah mengkomunikasikan data
e.
Petunjuk untuk memecahkan masalah
9. Berikut ini adalah symbol dalam flowchart untuk
menyatakan …
a. Keluar
masuk
b. Proses
c. Input
output
d. Pengolahan
yang tidak dilakukan oleh komputer
e.
Semua
benar
10. Perhatikan gambar berikut !
Ikon – ikon yang
ditunjukkan pada gambar terdapat pada grup .....
a. Clipboard
b. Font
c. Tabels
d. Illustrations
e. Charts
11. Langkah
– langkah memindahkan data pada microsoft Excel
dengan cara CUT-PASTE yang benar adalah ......
a. Blok sel
-> Paste -> Cut -> pilih lokasi
b. Pilih
lokasi - > blok sel -> Paste -> Cut
c. Pilih
Lokasi -> Paste -> Cut -> Blok
Sel
d. Blok
sel -> Cut -> pilih Lokasi -> Paste
e. Blok
sel -> Cut - > Paste – Pilih Lokasi
12. Perhatikan
gambar di bawah ini :
Untuk mengisi kolom B ditentukan berdasarkan kolom A
jika M, maka Manisan rumus yang tepat adalah …
a.
=if(A1=M,”Manisan”,”makanan”)
b.
=if(left(A1,3)=M,”Manisan”,”makanan”)
c.
=if(M=A1,”Manisan”,”makanan”)
d.
=if(left(A1,1)=M,”Manisan”,”makanan”)
e.
=if(left(A1,1)=”M”,”Manisan”,”makanan”)
13. Pada soal no.34 untuk mengisi kolom C yang tepat adalah …
a.
=if(A1=105,1500,1000)
b.
=if(right(A1,3)=105,1500,1000)
c.
=if(A1=”105”,1500,1000)
d.
=if(A1=105,1500,5000)
e.
=if(right(A1,3)=”105”,1500,1000)
14. Presentasi secara langsung antara presenter dan
audiens yang saling berjauhan dengan bantuan teknologi komunikasi disebut....
a. Teleconference
b. presentasi
absolut
c. presentasi
tidak langsung
d. presentasi
normal
e. semua jawaban benar
15. Tombol F5 pada power point 2007 berguna untuk....
15. Tombol F5 pada power point 2007 berguna untuk....
a. menutup file
b. mencetak data
c. cara cepat menampilkan presentasi
d. cara cepat membuka file
e.. sama seperti tombol backspace
16. Apa yang harus dipilih untuk menambahkan efek animasi pada power point 2007....
16. Apa yang harus dipilih untuk menambahkan efek animasi pada power point 2007....
a. insert
b. new
c. save
d. animation
e. view
17. Untuk mengatur template pada power point 2007, maka yang dipilih...
17. Untuk mengatur template pada power point 2007, maka yang dipilih...
a. Insert lalu pilih picture
b. slide sow lalu pilih set up
c. insert lalu pilih media clip
d. animation lalu pilih preview
e. design lalu pilih themes
18. Berikut ini adalah icon yang ada di Office
button, kecuali....
a. Save
b. Publish
c. Insert
d. Open
e. new
19. Tombol office button, pada microsoft
powerpoint 2007 berisi....
a. fitur
dan perintah dengan kategori yang tidak menyulitkan serta kumpulan grup yang
saling berkaitan satu sama lain.
b. perintah
yang berkaitan dengan manajemen dokumen
c. tombol-tombol
perintah seputar pengerjaan worksheet
d. shorcut
perintah yang digunakan
e. menampilkan
nama file yang aktif
20. Presentasi
visual biasanya menggunakan media
a. Video
b. Gambar
c. Suara
d. Teks
e. Sinyal
21. Tombol
quick acces toolbar pada microsoft powerpoint 2007 berisi....
a. shortcut
perintah yang digunakan.
b. perintah
yang berkaitan dengan manajemen dokumen
c. tombol-tombol
perintah seputar pengerjaan worksheet
d. menampilkan
nama file yang aktif
e.
fitur dan perintah dengan kategori yang tidak
menyulitkan serta kumpulan grup yang saling berkaitan satu sama lain.
22. Untuk
membuka file powerpoint yang sudah ada dapat membuka ikon
a. Print
b. Save
c. Close
d. New
e. Open
23. Untuk
mengtur rata kiri teks menggunakan...
a. CTRL +
A
b. CTRL +
E
c. CTRL +
R
d. CTRL +
L
e. CTRL +
P
24. Video untuk mengomunikasikan ide atau gagasan yang digunakan untuk memperkenalkan
produk atau
cara kerja yang dibuat melalui proses merekam gambar dan suara adalah
pengertian dari....
a.
Presentasi
Video
b.
Ciri
presentasi
c.
Fungsi
presentasi
d.
Jenis
presentasi
e.
jenis video
25. Dibawah ini yang merupakan jenis-jenis video
adalah,kecuali....
a.
Iklan&status
b.
Dokumenter
& iklan
c.
Berita
& pembelajaran
d.
Cerita
& presentasi
e.
cerita & pembelajaran
26. Fungsi
danTujuanBuku Digital, kecuali...
a.
Sebagai salah satual ternatif media belajar
b.
menyebarkan kebencian
c.
Memberikan kesempatan bagi pembuat konten untuk
lebih mudah berbagi informasi, dengan cara yang lebih menarik dan interaktif
d.
Melindungi informasi yang disampaikan
e.
Mempermudah proses memahami materi ajar
27. Format ePub
merupakan salah satu format buku digital yang paling popular saat ini,
kelebihan yang ditawarkan dalam format ini antara lain..
a.
Format
bersifat tertutup dan berbayar
b.
Tidak dapat mendukung format video
maupun audio
c.
Dapat digunakan dalam multiple platform
d.
Belum mendukung penyesuaian teks
e.
Semua salah
28. Dibawahinimerupakan
format gambar yang sering digunakan dalam format buku digital yaitu
a.
DOCX
b.
JPEG
c.
MP4
d.
MPEGAV
e.
MP3
29. Proses
pengembangan buku digital dapat dilakukan dengan cara,kecuali..
a.
Mengkonversi buku digital menjadi format ePub
b.
Memberi identitas buku
c.
Memasukkan file multimedia kedalam ePub
d.
Menyiapkan file audio dan video dalam format
yang sesuai
e.
Menyiapkan catatan kertas
30. Untuk
memperoleh Lay-out/tata letak yang bagus, hal yang perlu diperhatikan dalam
pembuatan E-book adalah ...
a.
Mengaturgambar,
mengaturtabeldanmengatur file audio/video
b.
Menentukan jumlah halaman, mengatur gambar dan mengatur file audio/video
c.
Menentukan jumlah halaman, mengatur gambar dan mengatur tabel
d.
Menentukan jenis huruf, mengaturgambar dan mengatur tabel
e.
Menentukan jumlah halaman, menentukan jenis huruf dan mengatur file audio/video
31. Buku
digital berisikan informasi digital yang dapat berupa..
a.
Teks
b.
Gambar
c.
Audio
d.
Video
e.
Semuanyabenar
32. Komunikasi yang dilakukan
menggunakan jaringan komputer/internet disebut...
a. E-mail
b. Facebook
c. Daring
d. Networks
e.
Cyberspace
33. Apa perbedaan antara
video chatting dengan video conference...
a. Video Chatting merupakan
komunikasi video diantara 1 orang individu sedangkan video conference merupakan
komunikasi video diantara 3 pihak atau lebih
b. Video Chatting merupakan
komunikasi video diantara 3 orang individu atau lebih sedangkan video
conference merupakan komunikasi video diantara 2 pihak
c. Video Chatting merupakan
komunikasi video diantara 2 orang individu sedangkan video conference merupakan
komunikasi video diantara 1 orang individu
d. Video Chatting merupakan
komunikasi video diantara 4 orang individu sedangkan video conference merupakan
komunikasi video diantara 2 orang individu.
e.
Video Chatting merupakan komunikasi video diantara 2 orang
individu sedangkan video conference merupakan komunikasi video diantara 3 orang
atau lebih.
34. Di bawah ini kelebihan
e-mail dibandingkan dengan surat biasa,kecuali...
a. Dapat menampung lampiran
(attachment) berupa file digital
b. Tidak memerlukan biaya
c. Memerlukan koneksi
Internet
d. Langsung terkirim ke
alamat tujuan dalam waktu yang singkat
e. Dapat digunakan untuk
mengatur pertukaran informasi jarak jauh
35. Dari segi pelayanannya,
e-mail dibagi menjadi...
a. E-mail gratis dan e-mail
berbayar
b. E-mail standart dan
e-mail special
c. E-mail multiuser dan
email single user
d. E-mail berprivasi dan
e-mail tidak berprivasi
e. E-mail gratis, email
berbayar dan email berprivasi
36. Berikut ini merupakan
beberapa fasilitas yang dimiliki oleh Gmail.
a. Mempunyai kapasitas
penampungan e-mail yang terbatas
b. Mempunyai fasilitas
pencarian (search) untuk membantu proses pencarian e-mail tertentu
dalam penampungan e-mail Anda.
c. Mendapatkan akses
aplikasi Google lainnya, antara lain: Google Drive ,Google Talk ,Google Calendar
d. Memungkinkan Anda untuk
mengagendakan berbagai kegiatan.
e. Mendapatkan layanan POP
dan Forwarding
37. Berikut merupakan tata
krama dalam komunikasi Asinkron, kecuali...
a. Gunakanlah bahasa yang
baik dan sopan.
b. Tidak menuliskan seluruh
kalimat dengan huruf kapital
c. Kejelasan penulisan
subjek
d. Kejelasan Obyek dan
keterangan
e. Harus memperhatikan
penerima CC, dan perhatikan juga penerima BCC e-mail
38. Melalui komunikasi dalam jaringan, perasaan atau
emosi dapat dikomunikasikan melalui pesan verbal dan non verbal. Pesan verbal
dan nor verbal meliputi ….
a.
Video,
audio, teks
b.
Ekspresi
orang yang menyampaikan pesan
c.
Komunikasi
yang dilakukan secara sering antara dua orang
d.
Pertukaran
data yang cepat
e.
Semua
jawaban benar
39. Komunikasi dapat dikatakan langsung atau tidak
langsung bergantung pada ….
a.
Respon
yang diberikan secara langsung atau tidak
b.
Media
yang digunakan
c.
Aplikasi
yang digunakan
d.
Perangkat
jaringan
e.
Tujuan
dan fungsi komunikasi
40. Perhatikan pernyataan berikut dengan cermat!
1) Komunikasi social,
2) Komunikasi interaktif,
3) Komunikasi ekspresif
4) Komunikasi real time
5) Komunikasi ritual
6) Komunikasi instrumental
Yang termasuk fungsi komunikasi ialah ….
1) Komunikasi social,
2) Komunikasi interaktif,
3) Komunikasi ekspresif
4) Komunikasi real time
5) Komunikasi ritual
6) Komunikasi instrumental
Yang termasuk fungsi komunikasi ialah ….
a.
1, 2, 5
b.
3, 5, 6
c.
3, 4, 6
d.
1, 3, 5
e.
2, 4, 5
41. Yang
merupakan alir proses produksi produk multimedia adalah..
a.
pre-production, production, post-production
b.
production, pre-production, post-production
c.
production, pre-production, post-production
d.
post-production, pre-production, production
e.
pre-production,
post-production, production
42. Di bawah
ini bagian dari pre-production, kecuali…..
a.
hunting lokasi
b.
pembuatan storyboard
c.
ide dan konsep
d.
pembuatan script
e.
riset desain
43. Berikut
adalah langkah-langkah dalam penentuan konsep atau ide pada proses pra
produksi, kecuali
a. Menentukan judul
b. Menentukan target audience
c. Menentukan rencana kerja
d. menentukan gambar yang akan ditampilkan
e. menentukan gaya yang ingin ditampilkan
a. Menentukan judul
b. Menentukan target audience
c. Menentukan rencana kerja
d. menentukan gambar yang akan ditampilkan
e. menentukan gaya yang ingin ditampilkan
44. fasilitas
milik google untuk mengupload dan mempublikasikan video adalah
a. video share
b. vidio dot com
c. youtube
d. google drive
e. google adword
a. video share
b. vidio dot com
c. youtube
d. google drive
e. google adword
45. aplikasi
gratis tanpa lisensi untuk membuat video tutorial/ video pembelajaran adalah
a. windows movie maker
b. power director
c. adobe after effect
d. screen cast o matic
e. camtasia
a. windows movie maker
b. power director
c. adobe after effect
d. screen cast o matic
e. camtasia
46. dibawah
ini hal yang harus disiapkan sebelum membuat video presentasi,
kecuali
a. ide dan gagasan
b. pencahayaan
c. sinopsis
d. skenario
e. story board
kecuali
a. ide dan gagasan
b. pencahayaan
c. sinopsis
d. skenario
e. story board
47. untuk
merender video yang sudah diedit pada movie maker, caranya klik
a. title
b. transition
c. title at the begining
d. effect
e. publish video
a. title
b. transition
c. title at the begining
d. effect
e. publish video
48. Google
drive adalah layanan google untuk
a. mengekspresikan ide dan pikiran kita ke internet
b. untuk mendapatkan uang dari internet
c. untuk mengupload file secara online
d. untuk memasang iklan gratis di internet
e. untuk mengirim email
a. mengekspresikan ide dan pikiran kita ke internet
b. untuk mendapatkan uang dari internet
c. untuk mengupload file secara online
d. untuk memasang iklan gratis di internet
e. untuk mengirim email
49. Contoh
email untuk kepentingan bisnis yang terbaik
a. 3kaLOVER@gmail.com
b. 1nd4GHimoet@gmail.com
c. tar1man.JOOOSSSS@gmail.com
d. dava4ev3r@gmail.com
e. bagus.advertising@gmail.com
a. 3kaLOVER@gmail.com
b. 1nd4GHimoet@gmail.com
c. tar1man.JOOOSSSS@gmail.com
d. dava4ev3r@gmail.com
e. bagus.advertising@gmail.com
50. untuk
login ke akun google, caranya dengan memasukan
a. email dan password
b. username dan password
c. email dan username
d. nomor hp dan password
e. nama dan nomor hp
Jawablah pertanyaan berikut dengan jelas dan benar !
a. email dan password
b. username dan password
c. email dan username
d. nomor hp dan password
e. nama dan nomor hp
Jawablah pertanyaan berikut dengan jelas dan benar !
1. Di
jalanan terlihat lalu lalang ibu-ibu pulang dari berbelanja. Jalanan masih
terlihat basah oleh air hujan sebelumnya. Alfan sedang di rumah, tidak ada
kuliah. Terdengar celotehan anak-anak kecil di jalanan yang melintas di depan
rumah Alfan. Mendengar suara tersebut, Alfan keluar dari rumah. Ketika menoleh
ke arah kiri dilihatnya serombongan anak TK dipimpin ibu guru mereka. Tiba-tiba
ibu guru mereka mengajak anak-anak menyanyi lagu Pelangi. Di langit ke arah
mereka berjalan, terlihat pelangi. Gembira sekali anak-anak berjalan sambil
menyanyi.
Tiba-tiba
terdengar suara mobil mengerem mendadak. Mobil itu datang dari arah berlawanan
dengan arah berjalan anak-anak. Seekor kucing tertabrak mobil itu. Ternyata
kucing milik Pak Edo yang berwarna merah itu, terluka kakinya.
Jelaskan
suasana yang tergambarkan, kapan terjadinya hujan, arah pintu rumah Alfan,
letak pelangi pada arah langit, dan darimana arah datangnya mobil!
2. Jelaskan
apa yang dimaksud dengan Komunikasi Dalam Jaringan , berikan contohnya!
3. Jelaskan
apa yang dimaksud dengan Pembelajaran Kelas Maya !
5. Jelaskan
fungsi dari page setup, slide oreintation, header dan footer !
6. Tuliskan
tujuan atau kegunaan komunikasi dalam jaringan!
7. Jelaskan
fitur - fitur yang terdapat pada Microsoft Excel !
8. Apa
yang dimaksud dengan warga digital?
9. Jelaskan
cara membuat naskah digital / e-book !
10. Jelaskan
tahapan - tahapan dalam pembuatan simulasi visual !